Tambunan, Lian Inzana (2019) Analisis Total Kolesterol Berdasarkan Aktifitas Fisik Pada Lansia Di Desa Barengkok Dan Puraseda, Kecamatan Leuwiliang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat Tahun 2017 (Analisa Lanjut). Bachelor thesis, Universitas Binawan.
![]() |
Text
FISIOTERAPI-2019-LIAN INZANA TAMBUNAN-repo.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk melihat kondisi total kolesterol lansia berdasarkan aktifitas fisik di Desa Barengkok dan Desa Puraseda, Kecamatan Leuwiliang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat tahun 2017 Metode : Penelitian ini menggunakan metode cross sectional study pada 80 lansia yang berusia ≥60 tahun di Desa Barengkok dan Desa Puraseda yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Pada penelitian ini menggunakan Instrument Physical Activity Questionnaire untuk kuisioner aktifitas Fisik. Hasil : Dari hasil penelitian ini menunjukan bahwa tidak ada perbedaan yang bermakna pada aktifitas fisik terhadap total kolesterol dengan nilai p > 0,05. Kesimpulan : Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa hasil komparatif antara aktifitas fisik dengan total kolesterol pada lansia usia ≥60 tahun tidak memiliki perbedaan yang bermakna dengan nilai p=0.23.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing: Dr. R.H. Djajang A. SH, Mkes; Hafna Rosyita, B.CM, M. CM |
Uncontrolled Keywords: | Lansia, Total Cholesterol, Aktifitas Fisik, IPAQ, |
Subjects: | R Medicine > RC Internal medicine |
Depositing User: | Cambari |
Date Deposited: | 27 May 2020 10:11 |
Last Modified: | 16 May 2024 06:24 |
URI: | http://repository.binawan.ac.id/id/eprint/754 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |