Buku Saku Edukasi Untuk Bidan

Maryuni, Maryuni (2024) Buku Saku Edukasi Untuk Bidan. BFS Medika, Sidoarjo, Kabupaten Sidoarjo. ISBN 978-623-88783-6-9

[img] Text
buku saku bidan_Final.pdf

Download (2MB)

Abstract

Keterlibatan ibu hamil dan keluarga mereka di pedesaan memiliki peranan yang sangat penting dalam mempersiapkan kehamilan dan proses persalinan. Selain itu, partisipasi aktif komunitas dalam program kesiapsiagaan persalinan juga sangat diperlukan. Hal ini diharapkan dapat mengurangi faktor-faktor terlambat yang seringkali menjadi penyebab kematian ibu, seperti terlambatnya pengambilan keputusan di tingkat keluarga, terlambatnya akses ke fasilitas pelayanan kesehatan, terlambatnya pemberian pertolongan di fasilitas pelayanan kesehatan, serta keterlambatan komunitas dalam menanggapi kematian ibu. Dalam konteks masyarakat pedesaan, kolaborasi bersama masyarakat dalam upaya pencegahan kematian ibu sangatlah penting. Keterlibatan aktif komunitas dalam persiapan kehamilan dan persalinan diharapkan dapat mengurangi angka kematian ibu yang disebabkan oleh keterlambatan komunitas dalam mengambil tanggung jawab terhadap kondisi tersebut.

Item Type: Book
Depositing User: Mrs Maryuni Maryuni
Date Deposited: 19 Sep 2024 02:29
Last Modified: 19 Sep 2024 02:29
URI: http://repository.binawan.ac.id/id/eprint/3484

Actions (login required)

View Item View Item