Gambaran Pemeriksaan Hemoglobin, Ureum, dan Kreatinin Pada Pasien Gagal Ginjal Di Klinik Moslem

WAHYU, RATIH EKA (2018) Gambaran Pemeriksaan Hemoglobin, Ureum, dan Kreatinin Pada Pasien Gagal Ginjal Di Klinik Moslem. Bachelor thesis, Universitas Binawan.

[img] Text
TLM - 2018 - RATIH EKA WAHYU repo.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian membahas kemampuan mahasiswa Program Studi Teknologi Laboratorium Medik Angkatan 2017 sebagai Gambaran Pemeriksaan Hemoglobin, Ureum, dan Kreatinin sebagai upaya pencegahan dan deteksi dini Pada Pasien Gagal Ginjal Di Klinik Moslem. Penelitian ini adalah penelitian dengan metode deskriptif. Hasil penelitian menyarankan bahwa pemeriksaan Hemoglobin (Hb), Ureum (Ur) dan Kreatinin (Cr) di Klinik Moslem rata berusia dewasa dan lanjut usia. Dan untuk pemeriksaan Hb rata-rata berada dibawah normal, sedangkan pada pemeriksaan Ur dan pemeriksaan Cr rata-rata berada diatas normal, hal ini menunjukkan bahwa secara keseluruhan pasien terindikasi kelainan/mengalami gangguan pada fungsi ginjal.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Additional Information: Pembimbing: NS. Widodo, S.Pd, M.Kes. dan Drs. Sarkosih, S.St.Ftr.M.KKK.
Uncontrolled Keywords: Hemoglobin, Ureum, Kreatinin, Gagal Ginjal
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine
Depositing User: Cambari
Date Deposited: 04 May 2020 08:29
Last Modified: 04 May 2020 08:29
URI: http://repository.binawan.ac.id/id/eprint/552

Actions (login required)

View Item View Item