ANALISA LOW-LEVEL LASER THERAPY PADA KASUS CARPAL TUNNEL SYNDROME TERHADAP PENGURANGAN NYERI “SYSTEMATIC REVIEW”

Juliananda, Silvianie (2021) ANALISA LOW-LEVEL LASER THERAPY PADA KASUS CARPAL TUNNEL SYNDROME TERHADAP PENGURANGAN NYERI “SYSTEMATIC REVIEW”. Bachelor thesis, UNIVERSITAS BINAWAN.

[img] Text
FISIOTERAPI-2021-Silvianie Juliananda.pdf
Restricted to Registered users only

Download (936kB)

Abstract

Tujuan Penelitian : Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa hasil dari beberapa jurnal yang di peroleh tentang analisa Low-Level Laser Therapy pada kasus Carpal Tunnel Syndrome terhadap pengurangan nyeri Metode Penelitian : 5 literatur dengan desain studi : Double blinded randomized controlled study,Randomized, double-blind, placebo-controlled trial, Prospective, randomized, placebo-controlled double-blind study,Prospective- single-blind, randomized controlled trial. Dengan pasien dengan kasus Carpal Tunnel Syndrome ringan dan sedang. Tahun publikasi 10 tahun terkahir pada tahun 2011-2021. variabel yang di analisa low-level laser therapy dan nyeri dan carpal tunnel syndrome. Literatur yang di dapat dari Google Scholar (n=2) dan SpringerLink (n=3) Hasil : Di dapatkan hasil VAS pada jurnal satu dari penelitian Fusakul et al. (2014) di jurnal ini dengan hasil VAS P<0.05 , pada jurnal dua dari penelitian Haghighat et al (2018) dengan hasil VAS P<0.001, pada jurnal tiga dari penelitian Lazovic et al (2014) dengan hasil VAS P<0.001, pada jurnal empat dari penelitian Guner et al (2018) dengan hasil VAS P<0.001, dan pada jurnal lima pada penelitian dari Tascioglu (2010) dengan hasil VAS P<0.001. dari kelima jurnal tersebut low-level laser therapy disimpulkan dapat mengurangi nyeri pada kasus carpal tunnel syndrome ringan dan sedang. V Kesimpulan : Secara keseluruh penelitian ini melihat adanya hubungan antara low-laser therapy terhadap pengurangan nyeri

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC1200 Sports Medicine
Depositing User: Cambari
Date Deposited: 19 Jan 2023 07:57
Last Modified: 19 Jan 2023 07:57
URI: http://repository.binawan.ac.id/id/eprint/2725

Actions (login required)

View Item View Item