KONDISI NYERI LEHER PADA PEMAKAIAN SMARTPHONE (LITERATURE REVIEW)

Al Fahira, Yasa Kifaya (2021) KONDISI NYERI LEHER PADA PEMAKAIAN SMARTPHONE (LITERATURE REVIEW). Bachelor thesis, UNIVERSITAS BINAWAN.

[img] Text
FISIOTERAPI-2021-Yasa Kifaya Al Fahira.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan : Studi ini bertujuan untuk menganalisis dan memberikan gambaran data Kondisi Nyeri Leher pada Pemakaian Smartphone Metode : Literature Review yang dilakukannya penyusunan protokol dengan menggunakan metode PRISMA, serta memakai cara penyusunana startegi PICO untuk mendapatkan literatur dari 3 data base yaitu Pubmed, PMC, dan Google Scholar. Hasil : Dari 3 data base didapatkan 4 jurnal yang menunjukan kondisi nyeri leher pada pemakaian smartphone Kesimpulan : Dapat disimpulkan bahwa prevalensi nyeri leher adalah gangguan muskuloskeletal yang paling sering di derita pada pemakaian smartphone

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Smartphone, Nyeri Leher
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC1200 Sports Medicine
Depositing User: Cambari
Date Deposited: 18 Jan 2023 06:20
Last Modified: 18 Jan 2023 06:20
URI: http://repository.binawan.ac.id/id/eprint/2641

Actions (login required)

View Item View Item