ANALISIS KESESUAIAN MANAJEMEN PELAYANAN INTERNAL RADIOGRAFI BERDASARKAN PERMENKES NOMOR 24 TAHUN 2020 DI INSTALASI RADIOLOGI RS COLUMBIA ASIA JAKARTA TAHUN 2021

MARDANI, MARDANI (2021) ANALISIS KESESUAIAN MANAJEMEN PELAYANAN INTERNAL RADIOGRAFI BERDASARKAN PERMENKES NOMOR 24 TAHUN 2020 DI INSTALASI RADIOLOGI RS COLUMBIA ASIA JAKARTA TAHUN 2021. Bachelor thesis, UNIVERSITAS BINAWAN.

[img] Text
K3-2021-Mardani1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Latar Belakang Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 1 tahun 1970 tentang keselamatan dan kesehatan kerja, bahwa setiap tenaga kerja berhak mendapat perlindungan atas keselamatannya dalam melakukan pekerjaan untuk kesejahteraan hidup dan meningkatkan produktivitas nasional. Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) merupakan instrumen yang memproteksi pekerja, perusahaan, lingkungan hidup, dan masyarakat sekitar dari bahaya akibat kecelakaan kerja. Dalam suatu sistem K3 di tempat kerja dengan melibatkan unsur manajemen, tenaga kerja, kondisi dan lingkungan kerja yang terintegrasi untuk mencegah dan mengurangi Kecelakaan Akibat Kerja (KAK) dan Penyakit Akibat Kerja (PAK) sehingga dapat terciptanya tempat kerja yang aman, efisien dan produktif. Menurut Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1014/MENKES/SK/XI/2008, pelayanan radiologi rumah sakit adalah bagian dari sistem pelayanan kesehatan rumah sakit yang utuh. Tujuannya yaitu tercapainya standarisasi pelayanan radiologi diagnostik di seluruh Indonesia dengan jenis dan kelas sarana pelayanan kesehatan. Metode Penelitian ini menggunakan rancangan kualitatif dengan pendekatan observasional, wawancara dan Checklist untuk melihat kesuaiaan manajemen pelayanan di instalasi radiologi RS Columbia Asia Jakarta Berdasarkan Permenkes Nomor 24 Tahun 2020. viii Hasil Analisis Kesesuaian Manajemen Pelayanan Internal Radiografi Berdasarkan Permenkes Nomor 24 Tahun 2020 Di Instalasi Radiologi RS Columbia Asia Jakarta Tahun 2021.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Pelayanan Radiologi, Sumber daya manusia, dan Peralatan
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: Cambari
Date Deposited: 13 Jan 2023 02:43
Last Modified: 13 Jan 2023 02:43
URI: http://repository.binawan.ac.id/id/eprint/2448

Actions (login required)

View Item View Item